Pembagian Huruf Hijaiyah

Huruf Hijaiyah di atas dibagi menjadi dua jenis yaitu:


1. Huruf Asliyah

 Huruf Asliyah adalah huruf yang asli yang jumlahnya ada 29 huruf : dari huruf Alif s.d  Ya
ا ب ت ث خ ح خ د ذ ر ز س ش ص ض ط ظ ع غ ف ق ك ل م ن و ه ء ي


2. Huruf Far'iyah 

Huruf Far'iyah, adalah huruf yang keluarnya dari dua makhraj huruf asliyah dan pengucapannyapun daru dua pengucapan huruf asliyah.
Huruf Far'iyah ini ada 8 buah yaitu :
a. Huruf Hamzah musahhalah
Aa yang keluar dari hamzah dan alif
Ada yang keluarnya dari antara hamzah dan ya'
Ada yang keluarnya dari antara hanzah dan wawu.
b. Huruf alif mumalah
c. Huruf shod musyammah
d. Huruf ya' musyammah
e. Huruf alif mufakhkhomah
f. Huruf lam mufakhkhomah
g. Huruf Nun mufakhkhomah
h. Huruf mim musakkana.